TEKULUK,SALAH SATU BENTUK KHASANAH BUDAYA MELAYU JAMBI

ketika kita berbicara tentang hijab atau kerudung  yang di pakai oleh para muslimah, tanpa kita sadari ada salah satu ciri khas khasanah  budaya yang mungkin bisa kita lihat salah   dari masyarakat melayu jambi yaitu TEKULUK.
TEKULUK ini merupakan sebagian lampinan kain panjang yang di lipat dan di bentuk lalu kemudian  di jadikan sebagai  penutup kepala yang biasa di pakai para ibu-ibu di pedesaan di daerah jambi untuk pergi berkebun ataupun bercocok tanam di ladang.
 memang di provinsi jambi   sangat identik dengan budaya melayu nya yang khas.
salah satunya ada di salah satu kabupaten di jambi dan lebih tepatnya yaitu  di KABUPATEN TEBO, dimana aktivitas  ibu-ibu  petani disana menggunakan TEKULUK  untuk aktivitas  dalam melakukan kegiatan sehari-hari dalam menanam sayur , padi dan lain sebagainya.
bahkan sampai sekarang pun masyarakat di sana masih kerap menggunakan TEKULUK ini,
budaya indonesia yang indah ini memang tiada habisnya,maka seharusnya kita harus menjaga nilai tradisi dari leluhur kita agar tak habis  di makan zaman.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

CONTOH IN DEPTH NEWS FEATURE (LAPORAN BERKEDALAM)

YUK cari tahu cara menulis novel dengan baik dan benar.

USMAR ISMAIL, sang legenda perfilman indonesia !!!!