Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2017

REALITAS MEDIA DAN KONSTRUKSI SOSIAL MEDIA MASSA

Gambar
Konstruksi Sosial sebagai Ilmu dan Filsafat Peter L. Berger dan Thomas Luckmann “ The Social Construction of Reality, a Treatise in the Sociological of Knowledge ” (1996). Proses sosial melalui tindakan dan interaksinya yang mana individu menciptakan  secara terus-menerus suatu realitas yang dimiliki dan dialami bersama secara subjektif . Tiga M acam Konstruktivisme • Konstruktivisme Radikal Hanya dapat mengakui apa yang dibentuk oleh pikiran manusia.  Kaum ini mengesampingkan hubungan antara pengetahuan dan kenyataan  sebagai suatu kriteria kebenaran. • Konstruktivisme Realisme Hipotesis Pengetahuan adalah sebuah hipotesis dari struktur realitas yang mendekati realitas  dan menuju kepada pengetahuan yang hakiki • Konstruktivisme Biasa Mengambil semua konsekuensi konstruktivisme dan memahami pengetahuan sebagai  gambaran dari realitas itu.  Pengetahuan individu dipandang sebagai suatu gambaran yang dibentuk dari  realitas objek dalam dirinya